Monday, August 30, 2021

Tema 2 Subtema 1 PB 4

Hari/ Tanggal: Senin/ 30 Agustus 2021

Kelas               : V

Tema 2            : Udara Bersih bagi Kesehatan

Subtema 2      : Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan

Pembelajaran : 4

 

Assalamu'alaikum warohmatullah wabarokatuh

Apa kabar anak sholih sholihah Semoga semuanya dalam keadaan sehat wal'aafiyah

Mari awali kegiatan belajar hari ini dengan berdoa

 

B. Indonesia

Menemukan informasi dari cerpen yang dibaca

Cerpen merupakan cerita fiksi dan biasanya berisi satu tokok utama. Untuk menggali informasi cerpen, ada beberapa langkah yang dapat kita lakukan di antaranya dengan

1.      Membaca dengan saksama,

2.      Membuat daftar pertanyaan sebanyak-banyaknya,

3.      Carilah jawaban dari pertanyaan yang dibuat,

4.      Rangkailah kembali jawaban- jawaban tersebut dalam satu paragrap singkat.

 

PKN

Tanggung jawab dalam keluarga

1. Tanggung jawab anak,

Salah satu tanggung jawab anak adalah membantu orang tua.

2. Tanggung jawab orang tua,

Memenuhi kebutuhan sehari-hari dan meningkatkan kesejahteraan keluarga

 

IPS

Pengaruh Kegiatan Ekonomi terhadap Kesejahteraan Masyarakat

1. kegiatan produksi

kegiatan menghasilkan barang atau jasa.

2. kegiatan distribusi

kegiatan menyalurkan barang dari produsen kepada konsumen

3. kegiatan konsumsi

kegiatan menghabiskan barang atau jasa.

 



Untuk lebih jelasnya simaklah video berikut!

https://www.youtube.com/watch?v=0EgZA3QdFEg

Tugas IPS

Apa jenis kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi yang ada di lingkungan

sekitarmu? Isilah tabel berikut!


No comments:

Post a Comment

see you